Rabu 05 Oct 2022 08:50 WIB

Kementerian PUPR Tahan Suku Bunga Rumah Subsidi

Dalam tiga tahun terakhir, harga baru rumah subsidi dikatakan tidak mengalami kenaikan.

Rep: republika.id/ Red: republika.id
.
.

JAKARTA -- Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) memastikan suku bunga rumah subsidi akan dipertahankan di level 5 persen. Hal itu dilakukan meski Bank Indonesia telah menaikkan suku bunga acuan sebesar 50 basis poin menjadi 4,25 persen. "Iya (tidak terpengaruh suku bunga) untuk yang rumah subsidi karena kita berkomitmen...

Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement