Didik Anak Menjadi Haji yang Sempurna
ROL/Agung Sasongko
Rep: Damanhuri Zuhri/Agung S Red: Agung Sasongko
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Jangan sepelekan manasik haji anak. Pasalnya, kegiatan ini merupakan momentum mengenalkan anak-anak tentang ibadah haji. Karena itu, Lembaga Pendidikan Generasi Dini Muslim (LPGDM) Riyatul Ummah dalam pelaksanaan manasiknya dibuat sedemikian rupa agar mirip dengan situasi di Tanah Suci.
Berikut laporan Republika TV
BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Berita Terpopuler