Usaha Obama Membentuk Kemitraan Trans-Pasifik

AP
Presiden Barack Obama saat berkunjung ke Turtle Beach sambil dan Midway Atoll di Monumen Nasional Papahanaumokuakea, Northwestern Kepulauan Hawaii, Kamis (1/9).
Red: Sadly Rachman

REPUBLIKA.CO.ID,WASHINGTON DC -- Presiden AS Barack Obama pekan depan berada di Asia dalam lawatan yang kemungkinan menjadi lawatan terakhirnya sebagai presiden. Banyak isu yang akan dibahas selama di Cina, kemudian Laos termasuk di antaranya pembentukan Kemitraan Trans-Pasifik yang masih banyak mendapat penolakan di AS sendiri.


sumber : VOA
BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Berita Terpopuler