PB Djarum Berikan Bonus Besar Bagi Atlet Bulu Tangkis Berprestasi
ROL/Wisnu Aji Prasetiyo
Rep: Wisnu Aji Prasetiyo Red: Sadly Rachman
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Tahun 2016 menjadi tahun emas bagi PB Djarum. Para atletnya berhasil meraih prestasi dalam kejuaraan nasional di kategori usia muda.
Untuk meningkatkan semangat juang para atlet, Program Director Djarum Foundation Yoppy Rosimin mengatakan, PB Djarum mengucurkan dana sebesar Rp 600 juta bagi mereka yang telah berprestasi sepanjang 2016.
Yoppy berharap para atlet dapat kembali mengharumkan nama Indonesia di kancah internasional.
Video Editor:
Wisnu Aji Prasetiyo
BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Berita Terpopuler