Kartu BPJS Ketenagakerjaan tak Sekadar untuk Klaim
ROL/Fian Firatmaja
Rep: Fian Firatmaja Red: Sadly Rachman
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Penggunaan kartu BPJS Ketenagakerjaan tidak hanya sebatas untuk mengklaim. Kartu tersebut bisa digunakan untuk beberapa hal seperti potongan harga hotel, perawatan kecantikan, dan masih banyak lainnya.
Kepala Kantor BPJS Ketenagakerjaan Kebon Sirih Tony WK menjelaskan, melalui Co Marketing, BPJS Ketenagakerjaan memang menggandeng beberapa perusahaan yang ada.
Menurut dia, BPJS Ketenagakerjaan memang ingin pesertanya mendapatkan banyak kemudahan. Sehingga kartu ini tidak hanya digunakan untuk mengklaim semata.
Terbaru, BPJS Ketenagakerjaan Kebon Sirih melakukan kerjasama dengan hotel Cipta Wahid Hasyim untuk memberi potongan harga hingga 20 persen.
Videografer & Video Editor:
Fian Firatmaja
Yuk koleksi buku bacaan berkualitas dari buku Republika ...
Berita Terpopuler