Justin Treaudu Nilai Jokowi Bisa Perbaiki Indonesia
Youtube
Rep: Fian Firatmaja Red: Sadly Rachman
REPUBLIKA.CO.ID, HAMBURG -- Presiden Joko Widodo minggu kemarin bertolak ke Hamburg, Jerman, guna menghadiri kegiatan G-20. Di sela-sela kesibukannya, Jokowi sempat merekam kegiatannya dengan Perdana Menteri Kanada, Justin Treaudu.
Terlihat keduanya sangat akrab dalam video tersebut. Dia juga tak segan untuk mengapresiasi kinerja Jokowi. Dia meyakini, apa yang telah dikerjakan oleh Jokowi mampu membawa Indonesia menjadi lebih baik lagi ke depannya.
Berikut video lengkapnya.
Video Editor:
Fian Firatmaja
BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Berita Terpopuler