Teknik Pendidikan Islam Dinilai Perlu Dibenahi

Perlu ada pembenahan dalm konsep pembelajaran pendidikan Islam.

Republika TV
Kegiatan siswa di Kampus Al Azhar Galuh Mas, Karawang
Rep: Havid Al Vizki / Surya Dinata Red: Sadly Rachman

REPUBLIKA.CO.ID, KARAWANG -- Kepala Kampus Al Azhar Galuh Mas Euis Zaenab menuturkan pendidikan islam di Indonesia selama ini tidak ada yang salah. Namun ada yang perlu dibenahi pada sistem penerapannya. Dalam hal ini, para pendidik harus bisa memahami apa yang akan disampaikannya sesuai usia siswa.


Saat ditemui di Kampus Al Azhar, Karawang. Euis mengatakan materi pendidikan dalam Islam sangatlah luas. Menurutnya, Rasullah sudah mengabarkan kepada umatnya bahwa pendidikan Islam itu sangatlah bagus.

Ia menambahkan yang perlu dibenahi dalam pendidikan Islam yakni teknik pembelajaran yang digunakan oleh para pendidik.

Berikut video lengkapnya.

 

 

  • Videografer:
  • Surya Dinata
  • Havid Al Vizki
  • Video Editor:
  • Fian Firatmaja

BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Berita Terpopuler