Gelombang Tinggi tak Surutkan TNI AL Melakukan Penyelaman 


Gelombang tinggi tidak menjadi hambatan.

Republika TV
Dansatrol Lantamal III Jakarta Kolonel Laut, Salim
Rep: Fakhtar Khairon Lubis/Surya Dinata Red: Sadly Rachman

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Pencarian puing dan jenazah korban pesawat Lion Air JT-610 dari Jakarta menuju Pangkal Pinang terus dilakukan. Hari kelima pasca terjatuhnya pesawat, pencarian terkendala dengan adanya gelombang tinggi.

Dansatrol Lantamal III Jakarta Kolonel Laut, Salim mengatakan gelombang tinggi tidak menjadi hambatan. Personel TNI AL tetap melakukan penyelaman. Untuk badan pesawat sendiri saat ini sudah ditemukan titiknya. akan tetapi kondisinya sudah terurai.

Berikut video lengkapnya.

 

 

  • Videografer:
  • Fakhtar Khairon
  • Surya Dinata
  • Dok. TNI AL
  • Video Editor:
  • Fian Firatmaja




BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Berita Terpopuler