Ketua PSSI Harus Transparan dan Berani Melakukan Perubahan

PSSI akan mengadakan kongres pemilihan pengurus periode 2019-2023 pada 2 November.

Fakhri Hermansyah/ANTARA FOTO
Sejumlah pemain sepakbola Timnas U-16 mengikuti pemusatan latihan di Stadion Patriot Chandrabhaga, Bekasi, Jawa Barat
Rep: Muhamad Rifani Wibisono Red: Sadly Rachman

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- PSSI akan mengadakan kongres pemilihan pengurus periode 2019-2023 pada 2 November. Nantinya, 86 voters akan memilih siapa ketua umum, wakil, dan komite eksekutif (Exco) PSSI.

Calon ketua PSSI, Vijaya Fitriyasa menilai calon ketum PSSI yang ideal yakni dapat transparan dan melakukan perubahan dalam persepakbolaan Indonesia.

Ia pun berharap PSSI dapat mengembalikan kepercayaan publik di masa depan serta berhasil menyelenggarakan Piala Dunia U-20.

Berikut video lengkapnya.

 

 

Videografer | Muhamad Rifani Wibisono



Video Editor | Wisnu Aji Prasetiyo


BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Berita Terpopuler