Sidebar

Apakah Istithaah dalam Ibadah Haji?

Wednesday, 10 Jun 2020 17:28 WIB
Apakah Istithaah dalam Ibadah Haji?. Foto: Jamaah haji sedang melaksanakan shalat wajib di Masjidil Haram pada musim haji 1440 H / 2019 M (Ilustrasi).

REPUBLIKA.CO.ID, MAKKAH -- Istithaah adalah salah satu syarat wajib haji. Istithaah (mampu) dalam ibadah haji adalah sebagaimana  yang  disabdakan  Rasulullah  SAW  saat ditanya tentang istithaah, yaitu bekal dan kendaraan.

Baca Juga


Yang dimaksud dengan bekal adalah bekal materi, pengetahuan,  dan kesehatan.  Sedangkan yang dimaksud dengan kendaraan adalah sesuatu yang dapat mengantarkan  seseorang untuk melaksanakan ibadah haji. Yaitu kendaraan, waktu, kesempatan dan memperoleh jatah (kuota), termasuk penugasan.

Sumber: Tuntunan Manasik Haji dan Umrah 2020 Kemenag / Kemenag.go.id

Berita terkait

Berita Lainnya