Adab Memberi Utang dalam Islam
Manusia sebisa mungkin menahan diri untuk utang sampai benar-benar perlu.
Rep: republika.id Red: republika.id
OLEH FUJI E PERMANA Agama Islam menganjurkan pemeluknya untuk memberikan pinjaman bagi yang membutuhkan pertolongan. Lebih dari itu, Islam juga mengajarkan etika dan akhlak mulia ketika seseorang memberi pinjaman. Dalam bukunya, Berilmu Sebelum Berhutang, yang diterbitkan Rumah Fiqih Publishing, Ustaz Muhammad Abdul Wahab Lc menjelaskan secara mendalam mengenai adab memberi utang....