Instagram Rombak Tampilan, Sudah Tahu Belum?

Instagram Rombak Tampilan, Sudah Tahu Belum?

Instagram Rombak Tampilan, Sudah Tahu Belum?. (FOTO: Reuters/Charles Platiau)
Rep: wartaekonomi.co.id Red: wartaekonomi.co.id

Warta Ekonomi.co.id, Jakarta


Instagram baru saja merombak tampilan pada aplikasinya. Lewat perubahan ini, fitur Reels dan Shop dibuat lebih terlihat dari sebelumnya.

Dengan perubahan ini, ikon atau tab Reels dan Shop langsung ditampilkan di laman depan, sejajar dengan tombol navigasi di bagian bawah.

Sementara tombol Post dan Likes kini diubah ke bagian atas layar bagian kanan, tepat berada di sebelah ikon Messenger.

Baca Juga: Instagram Luncurkan Fitur Baru untuk Dagang, Ini Cara Mengaktifkannya

Perubahan ini disebut menjadi upaya Instagram untuk lebih mendorong layanan Reels di platformnya.

 Instagram baru saja merombak tampilan pada aplikasinya. Lewat perubahan ini, fitur Reels dan Shop dibuat lebih terlihat dari sebelumnya.

Baca Juga: Gandeng Messenger, Kata.ai Luncurkan Kata Instagram Solution

Dengan perubahan ini, ikon atau tab Reels dan Shop langsung ditampilkan di laman depan, sejajar dengan tombol navigasi di bagian bawah.

Sementara tombol Post dan Likes kini diubah ke bagian atas layar bagian kanan, tepat berada di sebelah ikon Messenger. 

Perubahan ini disebut menjadi upaya Instagram untuk lebih mendorong layanan Reels di platformnya.

Untuk itu dengan perubahan ini membuat pengguna Instagram dapat langsung mengakses dua layanan tersebut langsung di laman depan aplikasi.

Lihat Artikel Asli
Yuk koleksi buku bacaan berkualitas dari buku Republika ...
Disclaimer: Berita ini merupakan kerja sama Republika.co.id dengan Warta Ekonomi. Hal yang terkait dengan tulisan, foto, grafis, video, dan keseluruhan isi berita menjadi tanggung jawab Warta Ekonomi.
Berita Terpopuler