Febri Sebut Putri Sambo Legowo Ditahan

Penahanan Putri Candrawathi disebut memenuhi rasa keadilan publik dalam proses penyidikan.

.
Rep: republika.id Red: republika.id

JAKARTA — Kuasa hukum Putri Candrawathi, Febri Diansyah, mengaku, kliennya legowo ditahan meskipun secara psikis masih bermasalah. Menurut Febri, secara fisik kondisi Putri Candrawathi dinyatakan baik. "Kami bersyukur kondisi klien kami dinyatakan baik secara fisik meskipun secara psikologis masih membutuhkan pendampingan mengingat kompleksitas situasi yang dialami pascaperistiwa yang sama-sama kita ketahui,"...


Lihat Artikel Asli
Baca Selengkapnya di republika.id
 
';
Berita Terpopuler