Anies Bagikan Pengalamannya Urus Jakarta ke Gibran

Anies membantah kunjungannya ke Solo berkaitan dengan Pilpres 2024.

.
Rep: republika.id Red: republika.id

SOLO—Mantan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan berkunjung ke Solo dan menggelar sesi sarapan bersama Wali Kota Solo Gibran Rakabuming di Hotel Novotel, Selasa (15/11) pagi. Dari pantauan Republika, sesi sarapan bersama tersebut berlangsung mulai pukul 07.30 WIB hingga 08.26 WIB. "Alhamdulillah saya bisa kembali berkunjung ke Solo dan bisa bersilaturahim...


Lihat Artikel Asli
Baca Selengkapnya di republika.id
 
';
Berita Terpopuler