Gemerlap Festival Lampu Musim Dingin di Maryland
Lampu semarak ditata dengan tema-tema tertentu di area seluas tujuh hektar.
tangkapan layar/VOA
Gemerlapnya festival lampu khas musim dingin di kota Olney negara bagian Maryland
Red: Fian Firatmaja
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Selama bulan November dan Desember, ada festival lampu khas musim dingin di kota Olney negara bagian Maryland, tidak jauh dari Washington DC. Lampu semarak ditata dengan tema-tema tertentu di area seluas tujuh hektar.
sumber : VOA
BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini