In Picture: Peringatan Pekan Kerukunanan Antar Umat Beragama Dunia

Acara Tersebut untuk menguatkan relasi antar pemeluk agama-agama di dunia

Perwakilan pemuka agama dan kepercayaan memimpin doa dalam peringatan Pekan Kerukuranan Antar Umat Beragama Dunia di Gedung Nusantara IV, Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Ahad (5/2/2023).

Kelompok Paduan Suara Lintas Agama menyanyikan lagu daerah dalam peringatan Pekan Kerukuranan Antar Umat Beragama Dunia di Gedung Nusantara IV, Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Ahad (5/2/2023).

Red: Tahta Aidilla

REPUBLIKA.CO.ID, SENAYAN  --  Peringatan Pekan Kerukuranan Antar Umat Beragama Dunia di Gedung Nusantara IV, Kompleks Parlemen, Senayan, Jakarta, Ahad (5/2/2023).


Ahad pertama Februari telah ditetapkan sebagai Pekan Kerukunan Antar Umat Beragama atau lebih populer dengan World Interfaith Harmony Week (WIHW) yang bertujuan untuk menguatkan relasi antar pemeluk agama-agama di dunia, perdamaian, kesetaraan gender, kesehatan mental, dan lingkungan hidup.

sumber : ANTARA FOTO
Yuk koleksi buku bacaan berkualitas dari buku Republika ...
Berita Terpopuler