Samad Setuju Rafael Dijerat TPPU dan Dimiskinkan
KPK juga menjadwalkan pemeriksaan Kepala Bea Cukai Makassar Adhi Pramono.
Rep: republika.id Red: republika.id
JAKARTA – Mantan ketua Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Abraham Samad mengatakan, penerapan pasal tindak pidana pencucian uang (TPPU) penting dalam kasus eks pejabat Direktorat Jenderal Pajak Kementerian Keuangan (Ditjen Pajak Kemenkeu) Rafael Alun Trisambodo. Sebab, ancaman hukuman dalam pasal TPPU bakal lebih berat dan mampu memberikan efek jera jika...