Pembatasan Emisi Kendaraan di AS Semakin Ketat

AS mengusulkan standar emisi kendaraan baru paling ketat.

VOA
2 dari 3 mobil baru yang diproduksi AS tahun 2032 adalah mobil listrik.
Red: Wisnu Aji Prasetiyo

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Badan Perlindungan Lingkungan AS mengusulkan standar emisi kendaraan baru yang paling ketat dalam sejarah.


Targetnya, dua dari tiga mobil baru yang diproduksi AS tahun 2032 adalah mobil listrik. Hal tersebut bertujuan untuk meningkatkan kualitas udara negara Amerika Serikat.

sumber : VOA
BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Berita Terpopuler