Itik-Itik yang Lari Menyeberang

Puisi-puisi Faris Al Faisal

.
Rep: republika.id Red: republika.id

Seekor Biawak di Sore Ini   Mengapa kau naik ke darat? Meninggalkan sungai yang menjagamu Di jalanan, di sore ini Dengan merayap melewati semak Kau menjulur-julurkan lidah Pemandangan yang menyenangkan sebenarnya Tapi orang-orang bisa menangkapmu  Melempari kepalamu dengan batu-batu kali Aku tak ingin kau mati  Kembalilah, berenang di arus dingin  Yang nyaman atau ke pulau yang tak bertuan Dan hiduplah lebih lama...


Lihat Artikel Asli
Baca Selengkapnya di republika.id
 
';
Berita Terpopuler