Artha Graha Mengajak Isi Kemerdekaan Sesuai dengan Cita-Cita Pahlawan

Artha Graha gelar upacara hari kemerdekaan RI ke-78 tahun.

Republika TV
Ketua Umum Artha Graha Peduli, Heka Hertanto
Rep: Surya Dinata Red: Sadly Rachman

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Karyawan dan karyawati yang tergabung dalam unit usaha Artha Graha Network dan Artha Graha Peduli menggelar upacara hari kemerdekaan RI ke-78 di parkit Lot 17 kawasan SCBD. Upacara tersebut pun dilaksanakan secara serentak di 45 titik lokasi yang tersebar di 32 Provinsi di Indonesia, Kamis (17/08/2023).


Ketua Umum Artha Graha Peduli Heka Hertanto mengaku bersyukur Artha Graha dapat kembali melakukan upacara dengan baik pascapandemi Covid-19.

Heka mengajak masyarkat untuk mengisi kemerdekaan dengan hal-hal yang positif sesuai dengan cita-cita pahlawan.

 

 

Video Editor/Surya Dinata

BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Berita Terpopuler