Nekad, Pilot di AS Matikan Mesin Pesawat Saat Mengudara

Sang pilot diketahui alami depresi.

VOA
Suasana penangkapan oknum pilot yang mematikan mesin pesawat.
Red: Agung Sasongko

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA --Seorang pilot yang sedang tidak bertugas (off-duty) dari maskapai Alaska Airlines, yang duduk di kursi jump seat sebuah penerbangan pada Ahad (22/10), dibekuk ketika berusaha mematikan mesin pesawat yang sedang mengudara.

Baca Juga


Penerbangan Horizon Air 2059 lepas landas pada Ahad pukul 17.23 waktu setempat dari Everett, Washington DC, Amerika Serikat (AS) barat laut, dan terbang menuju San Francisco, California.

BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Berita Terpopuler