Ramadhan, Momentum Meningkatkan Rasa Syukur
Ramadhan adalah saat-saat yang tepat untuk terus membiasakan diri agar pandai bersyukur kepada Allah.
Rep: republika.id Red: republika.id
“Dan (ingatlah) tatkala Tuhanmu memaklumkan, ‘Sesungguhnya jika kamu bersyukur, pasti Kami akan menambah (nikmat) kepadamu. Dan jika kamu mengingkari (nikmat-Ku), sesungguhnya azab-Ku sangat pedih’” (QS Ibrahim: 7). Ayat tersebut mengisyaratkan pentingnya rasa berterima kasih kepada Allah SWT. Kadang kala, dalam menjalani kehidupan ini manusia lupa betapa banyak karunia yang telah...
Baca Juga