Menag Lepas 1.500 Peserta Mudik Gratis

Mudik gratis kali ini memberangkatkan 30 bis untuk para pemudik

Republika/Havid Al Vizki
Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas melepas 1500 peserta mudik gratis hasil kerja sama Kementerian Agama (Kemenag) dengan Bank Mandiri, BSI dan BRI.
Rep: Havid Al Vizki Red: Fian Firatmaja

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA — Menteri Agama (Menag) Yaqut Cholil Qoumas melepas 1.500 peserta mudik gratis hasil kerja sama Kementerian Agama (Kemenag) dengan Bank Mandiri, BSI, dan BRI. Pelepasan peserta mudik tersebut dilakukan di kantor Kemenag.


Ia menjelaskan mudik gratis kali ini memberangkatkan 30 bus untuk para pemudik menuju kampung halaman. Menurut dia, rute favorit para peserta mudik, yakni daerah Jawa Tengah dan Jawa Timur.

Ia menambahkan, peserta mudik di Kemenag meningkat dari tahun sebelumnya. Peserta mudik tahun ini meningkat 500 orang.

 

 

 

 

Videografer/Video Editor | Havid Al Vizki

 

BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Berita Terpopuler