In Picture: Rawan Karhutla, Wisatawan Bromo Diimbau Waspada

Wisatawan diimbau tidak melakukan aktivitas yang dapat memicu kebakaran

Seorang wisatawan mengendarai sepeda motor di kawasan Taman Nasional Bromo Tengger Semeru (TNBTS) Probolinggo, Jawa Timur, Jumat (27/9/2024). Balai Besar TNBTS mengimbau wisatawan untuk tidak melakukan aktivitas yang dapat memicu terjadinya kebakaran dan mewaspadai potensi kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di kawasan tersebut pada musim kemarau.

Dua wisatawan berfoto di kawasan Taman Nasional Bromo Tengger Semeru (TNBTS), Probolinggo, Jawa Timur, Jumat (27/9/2024). Balai Besar TNBTS mengimbau wisatawan untuk tidak melakukan aktivitas yang dapat memicu terjadinya kebakaran dan mewaspadai potensi kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di kawasan tersebut pada musim kemarau.

Red: Edwin Dwi Putranto

REPUBLIKA.CO.ID, PROBOLINGGO -- Dua wisatawan berfoto di kawasan Taman Nasional Bromo Tengger Semeru (TNBTS), Probolinggo, Jawa Timur, Jumat (27/9/2024).


Balai Besar TNBTS mengimbau wisatawan untuk tidak melakukan aktivitas yang dapat memicu terjadinya kebakaran dan mewaspadai potensi kebakaran hutan dan lahan (karhutla) di kawasan tersebut pada musim kemarau.

sumber : Antara Foto
BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Berita Terpopuler