Selama masa pandemi, keberadan Wi-Fi dan jaringan internet di rumah menjadi salah satu penunjang utama pendidikan dan produktivitas. Sayangnya, tak selamanya Wi-Fi yang ada di rumah berfungsi dengan baik. Territory Channel Manager Kaspersky untuk Indonesia Dony Koesmandarin menjelaskan, ditengah pandemi seperti saat ini, hampir seluruh aktivitas kita semakin terhubung lebih...
Berita Lainnya