Kamis 19 Nov 2020 15:59 WIB

Mengenal Diet Militer, Jenis Diet yang tak Disarankan Pakar

Meski dinamai 'Diet Militer', namun jenis diet ini tidak berhubungan dengan militer.

Rep: Farah Noersativa/ Red: Nora Azizah
Meski dinamai 'Diet Militer', namun jenis diet ini tidak berhubungan dengan militer (Foto: Ilustrasi Diet)
Foto: Flickr
Meski dinamai 'Diet Militer', namun jenis diet ini tidak berhubungan dengan militer (Foto: Ilustrasi Diet)

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ada banyak jenis diet di dunia, salah satunya Diet Militer. Terlepas dari namanya, jenis diet ini mungkin tak ada hubungannya dengan dunia militer.

"Ini disebut Diet Militer karena dibutuhkan disiplin dan stamina untuk mencapai hasil, seperti di militer,” mengutip laman Diet Militer, dilansir di laman Today, Kamis (19/11).

Baca Juga

Hanya saja, nama 'militer' diambil karena memerlukan tingkat disiplin yang tinggi dalam penerapannya. Meski demikian, jenis diet ini justru tidak disarankan pakar kesehatan. Kenapa?

Diet ini cukup terkenal dan memiliki beberapa nama lain, salah satunya Diet Tiga Hari. Lalu, sebenarnya apa itu Diet Militer?