Selasa 29 Dec 2020 00:45 WIB

Kualitas Tidur Bisa Jadi Penyebab Sembelit Hingga Diare

Tidur yang cukup dan teratur dapat membantu mengatasi masalah gastrointestinal.

Rep: Gumanti Awaliyah/ Red: Nora Azizah
Foto: ilustrasi tidur
Foto: Piqsels
Foto: ilustrasi tidur

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sebagian besar orang terbiasa buang air besar di pagi hari tepatnya setelah bangun dari tidur. Baru-baru ini para ahli menemukan bahwa kurang tidur atau kualitas tidur yang buruk dapat memengaruhi kebiasaan buang air besar Anda, bahkan menyebabkan gejala seperti sembelit dan diare.

Ahli gastroenterologi dan Direktur Laboratorium Motilitas Gastrointestinal di Mass General, Kyle Staller mengatakan bahwa tidur yang cukup dan teratur dapat membantu mengatasi masalah gastrointestinal (GI) Anda. Selain itu, berikut beberapa kaitan antara tidur dan rutinitas buang air besar Anda.

Baca Juga

 

1. Kebanyakan orang merasa perlu buang air besar segera setelah bangun tidur