Thursday, 17 Jumadil Akhir 1446 / 19 December 2024

Thursday, 17 Jumadil Akhir 1446 / 19 December 2024

Wisma Atlet Aman dari Banjir

Senin 12 Feb 2018 16:47 WIB

Rep: Havid Al Vizki/ Red: Sadly Rachman

Direktur Perencanaan Pembangunan Wisma Atlet Kemayoran Riski Renando

Foto: RepublikaTV/Havid Al Vizki
Pengurus Wisma Atlet bekerja sama dengan Pemprov DKI Jakarta untuk atasi banjir.

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Direktur Perencanaan Pembangunan Wisma Atlet Kemayoran Riski Renando mengatakan bahwa untuk mengantisipasi banjir pihaknya sudah bekerja sama dengan Pemprov DKI Jakarta. Menurutnya, sudah dilakukan pembersihan danau, sungai serta saluran airnya.

Pembersihan tersebut dilakukan untuk mencegah terjadinya banjir di Wisma Atlet. Dia juga mengklaim, pada saat musim hujan kemarin pihaknya sudah bisa meminimalisir terjadinya banjir di kawasan tersebut.

Riski menambahkan dalam hal ini Pemprov DKI Jakarta juga sudah melakukan pembersihan saluran air dari sampah agar bisa berjalan dengan lancar.

Berikut video lengkapanya.

 

 

  • Videografer:
  • Havid Al Vizki
  • Video Editor:
  • Fian Firatmaja
  • Komentar 0

Dapatkan Update Berita Republika

BERITA LAINNYA