Senin 21 Sep 2015 09:19 WIB

Bahaya! Jangan Bereskan Tempat Tidur Pagi Hari

Rep: C39/ Red: Winda Destiana Putri
Jangan bersihkan kasur di pagi hari
Foto: Health
Jangan bersihkan kasur di pagi hari

REPUBLIKA.CO.ID, Jangan membereskan tempat tidur Anda di pagi hari, karena akan berdampak buruk bagi kesehatan. Menurut para ahli, tempat tidur adalah tempat berkembang biaknya tungau debu atau hewan kecil yang mirip dengan kutu.

Jika Anda mengetahui ini sangat menjijikkan, karena rata-rata terdapat 1,5 juta tungau berada di tempat tidur. Mereka memakan sisik kulit manusia dan menghasilkan zat yang bisa menimbulkan alergi, yaitu alergen yang mudah dihirup saat Anda tidur.

Penelitian menunjukkan bahwa jika Anda meninggalkan tempat tidur dan belum dirapikan sepanjang hari, maka rapikanlah di malam hari jika Anda benar-benar merasa perlu. 

"Kita tahu bahwa tungau hanya bisa bertahan dengan meminum air dari atmosfer menggunakan kelenjar kecil di bagian luar tubuh mereka," kata seorang peneliti kepada BBC, Senin (21/9) dr Stephen Pretlove.

Ia mengatakan, sesuatu yang sederhana seperti meninggalkan tempat tidur yang belum dirapikan di siang hari dapat menghapus kelembaban dari seprai dan kasur, sehingga tungau akan mengalami dehidrasi dan akhirnya mati.

Dapat mengunjungi Baitullah merupakan sebuah kebahagiaan bagi setiap Umat Muslim. Dalam satu tahun terakhir, berapa kali Sobat Republika melaksanakan Umroh?

  • 1 kali
  • 2 kali
  • 3 kali
  • 4 kali
  • Lebih dari 5 kali
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement