Kamis 29 Aug 2013 10:03 WIB

Jika Ingin Memberi Hadiah pada Anak, Ini Caranya

Hadiah tak harus berupa benda mewah tapi bisa juga berupa pelukan hangat
Foto: momitforward.com
Hadiah tak harus berupa benda mewah tapi bisa juga berupa pelukan hangat

REPUBLIKA.CO.ID, Psikolog Fitri Ariyanti Abidin memberi saran: 

Penghargaan tak selalu berbentuk benda, bisa juga pujian, pelukan, kasih sayang, dan perhatian.

Usia kurang dari 2 tahun

- Berikan langsung saat itu juga setelah anak melakukan hal yang diharapkan, anak akan termotivasi.

 

Usia 3-5 tahun

- Penghargaan harus ditentukan dalam 'akad' dengan menentukan standar dan kualitas perilaku yang jelas.

- ''Boleh main PS setelah menulis satu halaman'', anak akan menulis asal beres agar bisa segera main PS.

''Boleh main PS setelah menulis satu halaman dengan rapi, jelas, dan bagus'', anak tak asal-asalan mengerjakan tugasnya.

 

Usia 7 tahun hingga remaja

- Penghargaan tak perlu menggunakan akad tapi dengan membicarakannya bersama.

- Penghargaan atau hukuman merupakan hasil kesepakatan bersama. 

BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement