REPUBLIKA.CO.ID, JKARTA -- Mesin 1.000 cc EcoBoost Ford diklaim memiliki performa yang sama ketimbang mesin 1.600 cc konvensional.
"Mesin 1.0 Liter EcoBoost kami mampu melakukan performa yang sama dengan mesin 1.6 L biasa," kata Communication Director PT Ford Motor Indonesia, Lea Kartika Indra di sela International Motor Show (IIMS) 2013, Jakarta, Jumat (27/9).
"Konsumsi bensin EcoBoost tetap sama dengan 1.0 L biasa," katanya.
Lea mengemukakan, rencananya baru tahun depan Ford akan memperkenalkan mesin tersebut lewat varian Fiesta 1.0 L EcoBoost.
Isi Komentar Anda
Komentar adalah tanggapan pribadi, tidak mewakili kebijakan redaksi republika.co.id.
Redaksi berhak mengubah atau menghapus kata-kata yang tidak etis, kasar,
berbau fitnah dan pelecehan, intimidasi, bertendensi suku, agama, ras,
dan antar golongan. Setiap komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab pengirim.
Republika.co.id berhak untuk memberi peringatan dan atau menutup akses bagi pembaca yang melanggar ketentuan ini.