REPUBLIKA.CO.ID,
Asosiasi perusahaan pemasok bahan baku obat, Pharma Materials Management Club (PMMC), menilai industri farmasi Indonesia harus memperkuat jaringannya untuk memenuhi ketersediaan bahan baku obat-obatan atau dikenal dengan sourcing menjelang diberlakukannya Masyarakat Ekonomi ASEAN (MEA). Saat ini, 95 persen bahan baku untuk memproduksi obat-obatan yang digunakan industri farmasi dalam negeri masih diimpor.
Impor Bahan Baku Obat
(Miliar Dolar AS)
2013: 1,35
2014: 1,53
Sumber: Pharma Materials Management Club (PMMC)
BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Advertisement