Selasa 07 Feb 2012 10:17 WIB

Barbie dan The Simpson Dicekal, Superman dan Spiderman Berkibar di Iran

Kartun The Simpson
Foto: dailymail
Kartun The Simpson

REPUBLIKA.CO.ID, Setelah Barbie, karakter kartun The Simpson juga turut dicekal oleh pemerintah Iran. Keputusan itu diambil lantaran karakter kartun favorit dari Springfield itu dianggap merupakan representasi kebudayaan Barat.

Namun, lain ceritanya untuk Superman dan Spiderman. Kedua tokoh pahlawan super tetap diizinkan beredar. Ini karena keduanya dianggap ''membantu yang tertindas''.

''Kami tidak ingin mempromosikan kartun ini dengan cara mengimpor mainannya,'' ujar sekretaris lembaga pengembangan anak Iran, Mohammad Hossein Farjoo.

Akan tetapi, untuk Spiderman dan Superman lain ceritanya. Kedua karakter ini tetap menghiasi toko-toko mainan. ''Mereka membantu orang tertindas dan punyaprinsip yang positif,'' lanjut Farjoo.

sumber : dailymail
BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement