Senin 13 Aug 2012 12:26 WIB

Testimoni Antasari Ingatkan Utang Penanganan Century

Rep: M Akbar Wijaya/ Red: Dewi Mardiani
Sekjen Golkar, Idrus Marham
Sekjen Golkar, Idrus Marham

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Sekretaris Jenderal Partai Golkar, Idrus Marham, berpendapat pernyataan Antasari penting untuk mengingatkan publik bahwa ada kasus besar yang belum selesai penanganan hukumnya. "Testimoni itu mengingatkan dan membangunkan kembali Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) bahwa masalah kasus Century harus ditindaklanjuti," kata Idrus, kemarin.

Idrus menyatakan, Partai Golkar menyerahkan sepenuhnya penyelesaian kasus bailout Bank Century kepada Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). "Kami berpandangan masalah bisa diselesaikan jika kita mempercayai KPK," ujar mantan Ketua Pansus Century di DPR itu.

BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement