Senin 17 Dec 2012 10:17 WIB

Bundesliga Pekan ke-17, Munich Tertahan di Allianz Arena

 Pemain Borussia Moenchengladbach Tony Jantschke (kiri) berusaha menghalau bola dari pemain Bayern Munich Franck Ribery (kanan), saat FC Bayern Munich bertemu dengan Borussia Moenchengladbach di di Munich, Jerman, Jumat (14/12).
Foto: AP/Matthias Schrader
Pemain Borussia Moenchengladbach Tony Jantschke (kiri) berusaha menghalau bola dari pemain Bayern Munich Franck Ribery (kanan), saat FC Bayern Munich bertemu dengan Borussia Moenchengladbach di di Munich, Jerman, Jumat (14/12).

REPUBLIKA.CO.ID, MUNICH -- Misi Bayern Munich mengamankan tiga poin di kandang sendiri gagal, setelah tim tamu Borussia Moenchengladbach sukses menahan imbang 1-1.

Di tempat terpisah pesaing utama Munich, Bayer Leverkusen pesta gol saat menjamu Hamburg SV. Leverkusen menang dengan skorer telak tiga gol tanpa balas.

Berikut rangkuman pertandingan Bundesliga Jerman hingga pekan ke-17, seperti disadur dari Reuters:

Senin (17/12):

Werder Bremen vs Nuremberg 1-1

(Nils Petersen 88; Timo Gebhart 82

Setengah main: 0-0; Penonton: 38,553

Hoffenheim vs Borussia Dortmund 1-3

(Sven Schipplock 35; Mario Goetze 26, Kevin Grosskreutz 58, Robert Lewandowski 66)

Setengah main: 1-1; Penonton: 30,150

Ahad (16/12):

Schalke 04 vs Freiburg 1-3

(Jefferson Farfan 20; Jan Rosenthal 26,61, Jonathan Schmid 32)

Kartu merah: Klaas-Jan Huntelaar 82

Kartu merah: Jan Rosenthal 81

Setengah main: 1-2; Penonton: 60,620

Mainz vs VfB Stuttgart 3-1

(Nicolai Mueller 55,71, Elkin Soto 90+2; Heinz Mueller 48-og)

Setengah main: 0-0; Penonton: 31.367

Fortuna Dusseldorf vs Hanover 96 2-1

(Dani Schahin 40, Ken Ilso 83; Mame Biram Diouf 69)

Setengah main: 1-0; Penonton: 47,623

VfL Wolfsburg vs Eintracht Frankfurt 0-2

(Alexander Meier 12, Takashi Inui 18)

Kartu merah: Josue 16

Setengah main: 0-2; Penonton: 26,452

Greuther Fuerth vs FC Augsburg 1-1

(Lasse Sobiech 69; Sascha Moelders 9)

Kartu merah: Mergim Mavraj 76

Kartu merah: Giovanni Sio 85

Setengah main: 0-1; Penonton: 17,000

Bayer Leverkusen vs Hamburg SV 3-0

(Stefan Kiessling 27,66, Andre Schuerrle 36)

Setengah main: 2-0; Penonton: 29,489

Sabtu (15/12):

Bayern Munich vs Borussia Moenchengladbach 1-1

(Xherdan Shaqiri 59; Torben Marx 21pen)

Setengah main: 0-1; Penonton: 71,000.

sumber : Reuters
BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement