Advertisement

In Picture: Petugas Berhasil Padamkan Api di Gedung Kemenkumham

Ahad 06 Jan 2013 22:56 WIB

Red: Mohamad Amin Madani

REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA --Petugas pemadam kebakaran berhasil memadamkan api dalam peristiwa kebakaran yang melanda Gedung Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) di kawasan Kuningan, Jakarta Selatan, Ahad (6/1).

Sebanyak 15 unit mobil pemadam kebakaran dikerahkan untuk memadamkan api yang berasal dari ruang basement.

 

  • Komentar 0

Dapatkan Update Berita Republika

BERITA LAINNYA