Rabu 06 Mar 2013 01:26 WIB

Kisingger Masuk Rumah Sakit

REPUBLIKA.CO.ID,JAKARTA--Mantan Menteri Luar Negeri Amerika Serikat Henry Kissinger dirawat di satu rumah sakit di New York pada Selasa setelah jatuh di rumahnya.

Dia diperkirakan akan keluar dari rumah sakit Selasa malam, kata New York Presbyterian/Weill Cornell Medical Center dalam satu pernyataan.

Seorang juru bicara rumah sakit menolak untuk memberikan rincian lebih lanjut.

Kissinger, 89 tahun, pendapat-pendapatnya tetap terkemuka mengenai kebijakan luar negeri AS sejak ia bertugas di bawah Presiden dari Republik Richard Nixon dan Gerald Ford pada tahun 1970-an.

sumber : antara
BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini

Apa yang paling menarik bagi Anda tentang Singapura?

1 of 7
Advertisement

Komentar

Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement