REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Dengan alasan keamanan, Aerosmith secara mendadak membatalkan rencana konsernya di Jakarta.
"Sayang sekali, kami harus membatalkan penampilan di Jakarta," ujar pihak Aerosmith dalam suratnya Sabtu (4/5).
Pihak Aerosmith juga memohon maaf kepada para penggemarnya di Indonesia. "Kami meminta maaf kepada seluruh penggemar yang telah menantikan kehadiran kami."
Dalam suratnya, Aerosmith berharap suatu hari nanti bisa tampil di Indonesia.
BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement