Selasa 24 Sep 2013 20:46 WIB

Pemain Persib Ciptakan 'Gol David Beckham'

Mbida Messi
Foto: fokusjabar.com
Mbida Messi

REPUBLIKA.CO.ID, BANDUNG -- Ada sebuah peristiwa menarik pada laga Piala Menpora antara Persib Bandung melawan klub Australia, Central Coast Mariners, Selasa (24/9) malam. Pada laga yang berakhir 3-3 itu gelandang Persib Mbida Messi menciptakan gol yang mirip dibuat David Beckham ke gawang Wimbledon tahun 1996 silam.

Gol tersebut dicetak gelandang asal Kamerun itu dari tengah lapangan, tepatnya dari belakang garis tengah lapangan. Sontak, gol tersebut menjadi perbincangan khalayak di jagad dunia maya. Berikut ini cuplikan gol luar biasa tersebut:

Bandingkan dengan gol David Beckham saat memperkuat Manchester United berikut ini:

Klasemen Liga 1 Musim 2024
Pos Team Main Menang Seri Kalah Gol -/+ Poin
0 Sparta-KT Sparta-KT
BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement