Sabtu 05 Apr 2014 02:43 WIB

Media Arab Sebut Satinah 'Pembantu Pembunuh'

Satinah
Satinah

REPUBLIKA.CO.ID, RIYADH -- Kesediaan pihak Indonesia untuk menebus diyat Satinah diliput oleh media Arab.

Media Arab News menurunkan artikel dengan menyebut kata 'pembantu pembunuh' alias killer maid dalam judul beritanya yang merujuk kepada Satinah.

Dalam artikel 'Indonesia to pay SR6.7m to save killer maid’s life' dilaporkan Satinah Binti Jumaidi akan dieksekusi beberapa hari lagi setelah dinyatakan bersalah membunuh majikan perempuannya tujuh tahun lalu.

"Batas waktu pembayaran (diyat) yang disetujui adalah Kamis, 3 April," tulis media tersebut, Jumat (4/4).

"Sebuah kampanye di Indonesia oleh keluarga pembantu berusia 41 tahun itu dan para pendukungnya telah mengumpulkan dana yang dibutuhkan untuk membayar kompensasi kepada keluarga korban," lanjutnya.

Yuk koleksi buku bacaan berkualitas dari buku Republika ...
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement