REPUBLIKA.CO.ID, BEIJING -- Ledakan di satu pasar terbuka di Urumqi, Ibu Kota Wilayah Otonomi Uygur Xinhuang di Tiongkok Baratlaut, telah menewaskan 31 orang dan melukai lebih dari 90 orang pada Kamis, kata pihak berwenang.
Presiden Tiongkok Xi Jinping, saat bereaksi atas ledakan di Urumqi, berjanji akan menghukum berat pelaku serangan dan tak menyia-nyiakan tenaga dalam memelihara kestabilan.
sumber : Antara
BACA JUGA: Ikuti News Analysis News Analysis Isu-Isu Terkini Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement