Rabu 28 May 2014 20:15 WIB

Zanetti Dukung Ranocchia Jadi Kapten Inter Milan

Andrea Ranocchia
Foto: datasport.it
Andrea Ranocchia

REPUBLIKA.CO.ID, MILAN -- Javier Zanetti meyakini Andrea Ranocchia merupakan pilihan sempurna sebagai pengganti dirinya sebagai kapten Inter Milan.

"Andrea (Ranocchia) mengenal nilai kaos Nerazzurri dan, menurut pandangan saya, ia bisa merupakan orang yang tepat saat harus dibuat keputusan," kata Zanetti dilansir Football Italia.

"Ia selalu tersedia dan semua orang mendengarkannya. Pendapat saya, ia bisa menjadi kapten dengan sangat baik," tambah bek asal Argentina itu.

Zanetti, yang menyatakan pensiun akhir musim ini, telah memakai ban kapten I Nerazzurri sejak 15 tahun lalu. Ia saat itu menggantikan Giuseppe Bergomi.

BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement