Rabu 23 Jul 2014 17:41 WIB

Pevoli Cantik Asal Kazakstan Doakan Palestina

Rep: c79/ Red: Agung Sasongko
Sabina Altynbekova
Foto: Youtube.com
Sabina Altynbekova

REPUBLIKA.CO.ID, ALMATY -- Pevoli jelita asal Kazakhstan, Sabina Altynbekova tengah menjadi pembicaraan terhangat para pengguna situs jejaring sosial akhir-akhir ini. Perempuan berusia 17 tahun ini ternyata ikut bersimpati dan mendoakan warga Palestina yang menjadi korban agresi militer Israel di Gaza.

"#PrayForPalestine. Cinta Palestina. Allah bersama kalian, Palestina," tulisnya melalui akun media sosial  ask.fm/AltynbekovaS.

Dara cantik yang akan berusia 18 tahun pada 6 November mendatang itu saat ini tergabung dalam tim nasional bola voli Kazakhstan U-19. Saat ini Sabina sedang mengikuti ajang kejuaraan Asian Women Volleyball U-19 Championship ke-17 di Taiwan.

BACA JUGA: Update Berita-Berita Politik Perspektif Republika.co.id, Klik di Sini
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement