Rabu 30 Jul 2014 08:00 WIB

Hujan Diprediksi Guyur Bogor Siang Ini

Rep: c64/ Red: Yudha Manggala P Putra
Pengendara menembus hujan deras di kawasan Kramat, Jakarta Pusat, Rabu (2/7).
Foto: Republika/ Wihdan
Pengendara menembus hujan deras di kawasan Kramat, Jakarta Pusat, Rabu (2/7).

REPUBLIKA.CO.ID, BOGOR -- Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika memperkirakan wilayah Bogor pada siang hari ini, Rabu (30/7) kembali di guyur hujan dengan kapasitas ringan hingga sedang. Sedangkan, pada pagi dan malam hari diperkirakan berawan.

Kapasitas hujan ringan diperkirakan terjadi pada daerah Kabupaten Bogor. Dengan suhu rata-rata 22-32 derajat celcius, kelembaban hingga 60-94 persen dan kecepatan angin sekitar 20 km per jam

Sedangkan untuk daearah Kota Bogor diperkirakan terjadi hujan dengan kapasitas sedang. Dengan kondisi suhu rata-rata 22-32 derajat celcius, kelembaban hingga 65-95 persen dan kecepatan angin sekitar 15 km per jam.

Memasuki hari lebaran ketiga curah hujan di daerah puncak Bogor masih diperkirakan tinggi.

Yuk koleksi buku bacaan berkualitas dari buku Republika ...

Apa yang paling menarik bagi Anda tentang Singapura?

1 of 7
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement