Ahad 12 Oct 2014 09:20 WIB
Rep: Casilda Amilah/ Red: Sadly Rachman
REPUBLIKA.CO.ID, VICTORIA -- Banyak orang menganggap memulai hari dengan segelas jus buah adalah hal yang menyehatkan. Namun, ternyata sebuah penelitian menemukan mereka yang secara rutin meminum jus buah memiliki tekanan darah yang lebih tinggi, dibanding mereka yang meminumnya sesekali. Tekanan darah yang tinggi dapat meningkatkan risiko serangan jantung atau angina.
Video Editor: Casilda Amilah