Sabtu 22 Nov 2014 10:14 WIB

Mobil Pembawa Darah Terduga Ebola Dirampok

Pengobatan virus Ebola
Foto: VOA
Pengobatan virus Ebola

REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Para perampok di Guinea telah membajak kendaraan milik Palang Merah pekan ini, yang membawa peti pendingin berisi contoh-contoh darah para pasien terduga penderita Ebola, kata petugas Palang Merah, Jumat.

"Tidak diragukan lagi, mereka pasti menduganya sebagai barang lain," kata Yousouf Traore, kepala utusan Palang Merah di Guinea kepada Reuters.

Ia tidak memberi penjelasan mengenai serangan perampok tersebut tetapi mengatakan bahwa kemungkinan para perampok itu akan membuang peti pendingin ketika mereka mengetahui peti itu tidak berisi emas atau berlian.

Lebih dari 5.000 orang meninggal di Guinea, Sierra Leone dan Liberia akibat wabah virus Ebola yang memecahkan rekor.

sumber : antara
BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Advertisement
Yuk Ngaji Hari Ini
اَلَمْ تَرَ اِلَى الَّذِيْ حَاۤجَّ اِبْرٰهٖمَ فِيْ رَبِّهٖٓ اَنْ اٰتٰىهُ اللّٰهُ الْمُلْكَ ۘ اِذْ قَالَ اِبْرٰهٖمُ رَبِّيَ الَّذِيْ يُحْيٖ وَيُمِيْتُۙ قَالَ اَنَا۠ اُحْيٖ وَاُمِيْتُ ۗ قَالَ اِبْرٰهٖمُ فَاِنَّ اللّٰهَ يَأْتِيْ بِالشَّمْسِ مِنَ الْمَشْرِقِ فَأْتِ بِهَا مِنَ الْمَغْرِبِ فَبُهِتَ الَّذِيْ كَفَرَ ۗوَاللّٰهُ لَا يَهْدِى الْقَوْمَ الظّٰلِمِيْنَۚ
Tidakkah kamu memperhatikan orang yang mendebat Ibrahim mengenai Tuhannya, karena Allah telah memberinya kerajaan (kekuasaan). Ketika Ibrahim berkata, “Tuhanku ialah Yang menghidupkan dan mematikan,” dia berkata, “Aku pun dapat menghidupkan dan mematikan.” Ibrahim berkata, “Allah menerbitkan matahari dari timur, maka terbitkanlah ia dari barat.” Maka bingunglah orang yang kafir itu. Allah tidak memberi petunjuk kepada orang-orang zalim.

(QS. Al-Baqarah ayat 258)

Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement