Rabu 03 Dec 2014 00:22 WIB

Wanita Palestina Ditembak Usai Tikam Warga Israel

perempuan Palestina, ilustrasi
perempuan Palestina, ilustrasi

REPUBLIKA.CO.ID, YERUSALEM -- Tentara Israel menembak dan melukai seorang wanita Palestina Senin setelah ia menikam seorang warga sipil Israel di dekat blok pemukiman Yahudi di Tepi Barat bagian selatan, kata militer.

Menderita luka ringan warga sipil itu ditusuk di satu persimpangan jalan utama dekat blok Gush Etzion, selatan Betlehem, kata militer dalam satu pernyataan.

"Pasukan keamanan di tempat itu diperkuat untuk tersangka dan dipindahkannya untuk bantuan medis," katanya dalam sebuah pernyataan yang dilansir dari AFP, Rabu (3/12).

Polisi mengatakan dalam satu pernyataan awal bahwa wanita itu ditembak setelah menusuk seorang tentara.

Insiden itu terjadi saat ketegangan berjalan tinggi di Israel dan wilayah Palestina, setelah serangkaian serangan mematikan di Yerusalem pada November, dan menusuk fatal seorang tentara Israel di Tel Aviv. Pasukan keamanan Israel menewaskan pelaku sebagian besar serangan-serangan itu di tempat kejadian.

sumber : Antara
BACA JUGA: Ikuti Serial Sejarah dan Peradaban Islam di Islam Digest , Klik di Sini
Advertisement
Yuk Ngaji Hari Ini
يٰٓاَيُّهَا الَّذِيْنَ اٰمَنُوْٓا اِذَا قُمْتُمْ اِلَى الصَّلٰوةِ فَاغْسِلُوْا وُجُوْهَكُمْ وَاَيْدِيَكُمْ اِلَى الْمَرَافِقِ وَامْسَحُوْا بِرُءُوْسِكُمْ وَاَرْجُلَكُمْ اِلَى الْكَعْبَيْنِۗ وَاِنْ كُنْتُمْ جُنُبًا فَاطَّهَّرُوْاۗ وَاِنْ كُنْتُمْ مَّرْضٰٓى اَوْ عَلٰى سَفَرٍ اَوْ جَاۤءَ اَحَدٌ مِّنْكُمْ مِّنَ الْغَاۤىِٕطِ اَوْ لٰمَسْتُمُ النِّسَاۤءَ فَلَمْ تَجِدُوْا مَاۤءً فَتَيَمَّمُوْا صَعِيْدًا طَيِّبًا فَامْسَحُوْا بِوُجُوْهِكُمْ وَاَيْدِيْكُمْ مِّنْهُ ۗمَا يُرِيْدُ اللّٰهُ لِيَجْعَلَ عَلَيْكُمْ مِّنْ حَرَجٍ وَّلٰكِنْ يُّرِيْدُ لِيُطَهِّرَكُمْ وَلِيُتِمَّ نِعْمَتَهٗ عَلَيْكُمْ لَعَلَّكُمْ تَشْكُرُوْنَ
Wahai orang-orang yang beriman! Apabila kamu hendak melaksanakan salat, maka basuhlah wajahmu dan tanganmu sampai ke siku, dan sapulah kepalamu dan (basuh) kedua kakimu sampai ke kedua mata kaki. Jika kamu junub, maka mandilah. Dan jika kamu sakit atau dalam perjalanan atau kembali dari tempat buang air (kakus) atau menyentuh perempuan, maka jika kamu tidak memperoleh air, maka bertayamumlah dengan debu yang baik (suci); usaplah wajahmu dan tanganmu dengan (debu) itu. Allah tidak ingin menyulitkan kamu, tetapi Dia hendak membersihkan kamu dan menyempurnakan nikmat-Nya bagimu, agar kamu bersyukur.

(QS. Al-Ma'idah ayat 6)

Berita Lainnya
Advertisement
Advertisement
Advertisement