Senin 12 Jan 2015 03:01 WIB

Hasil Pertandingan dan Klasemen Grup Piala Asia Hari Ini

logo piala asia
Foto: www.visitcanberra.com.au
logo piala asia

REPUBLIKA.CO.ID, SYDNEY -- Hasil-hasil pertandingan dan klasemen grup Piala Asia 2015 setelah pertandingan-pertandingan yang digelar pada Ahad (11/1).

Hasil Pertandingan Grup C

United Emirat Arab 4 (Khalil 37, 52, Mabkhout 56, 89) Qatar 1 (Ibrahim 22)

Iran 2 (Ehsan Hajsafi 45+2, Masoud Shojaei 71) Bahrain 0

Grup A (bermain, menang, seri, kalah, memasukkan gol, kemasukan gol, selisih gol, nilai):

Australia 1 1 0 0 4 1 +3 3

Korea Selatan 1 1 0 0 1 0 +1 3

Oman 1 0 0 1 0 1 -1 0

Kuwait 1 0 0 1 1 4 -3 0

Grup B

Cina 1 1 0 0 1 0 +1 3

Uzbekistan 1 1 0 0 1 0 +1 3

Korea Utara 1 0 0 1 0 1 -1 0

Arab Saudi 1 0 0 1 0 1 -1 0

Grup C

UEA 1 1 0 0 4 1 +3 3

Iran 1 1 0 0 2 0 +2 3

Bahrain 1 0 0 1 0 2 -2 0

Qatar 1 0 0 1 1 4 -3 0

Grup D

Irak 0 0 0 0 0 0 0 0

Jepang 0 0 0 0 0 0 0 0

Jordania 0 0 0 0 0 0 0 0

Palestina 0 0 0 0 0 0 0 0

sumber : Antara/AFP
Yuk koleksi buku bacaan berkualitas dari buku Republika ...
Advertisement
Berita Lainnya
Advertisement
Terpopuler
1
Advertisement
Advertisement