Kamis 15 Jan 2015 19:29 WIB
Rep: Casilda Amilah/ Red: Sadly Rachman
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Ketua Umum DPP PartaiPersatuan Pembangunan hasil Muktamar Surabaya, Muhammad Romahurmuziy memaparkan menjadi oposisi atau pendukung pemerintah bukan jawaban naik atau turunnya sebuah partai politik. Menurutnya penampilan di ujung lah yang akan memberikan kesan pada pemilih.
Bergantinya partai pemenang di Indonesia dapat menjelaskan bahwa politik di Indonesia bukan politik gagasan, melainkan politik kemasan dan kagetan. Romy melihat belum adanya partai berbasis Islam yang mendapat kemenangan, mungkin karena Islam tidak kompatibel dengan politik.
Videografer: Casilda Amilah