REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Hujan yang terus mengguyur wilayah Jabodetabek menyebabkan meluapnya Kali Sabi di kawasan Periuk, Tangerang, Banten, Selasa (10/2).
Ratusan rumah yang berada di kawasan tersebut terendam genangan air banjir.
REPUBLIKA.CO.ID, JAKARTA -- Hujan yang terus mengguyur wilayah Jabodetabek menyebabkan meluapnya Kali Sabi di kawasan Periuk, Tangerang, Banten, Selasa (10/2).
Ratusan rumah yang berada di kawasan tersebut terendam genangan air banjir.
Ikuti Berita Republika Lainnya